Pemula adalah sebutan untuk orang-orang yang pertama kali berada pada sebuah dunia baru. Entah itu dalam hal pendidikan, pekerjaan atau pun kehidupan. Mereka yang disebut pemula belum memiliki satu pun pengalaman. Maka dari itu, mereka haruslah berusaha semaksimal mungkin agar dapat bertahan pada suatu keadaan tertentu. Sebutan pemula ini juga bisa diartikan kepada seseorang yang baru mengikuti sebuah trend.
Baca Selanjutnya